KETELADANAN SAHABAT DALAM MENJALIN UKHUWAH Abdullah bin Umar radhiallahu anhuma…

KETELADANAN SAHABAT DALAM MENJALIN UKHUWAH

Abdullah bin Umar radhiallahu anhuma berkata,

لَقَدْ أَتَى عَلَيْنَا زمانٌ – أَوْ قَالَ: حِينٌ- وَمَا أَحَدٌ أَحَقُّ بِدِينَارِهِ وَدِرْهَمِهِ مِنْ أَخِيهِ الْمُسْلِمِ، ثُمَّ الْآنَ الدِّينَارُ وَالدِّرْهَمُ أَحَبُّ إِلَى أَحَدِنَا مِنْ أَخِيهِ الْمُسْلِمِ

“Sungguh, kami telah mengalami suatu masa saat tidak ada seorang pun (menganggap) dirinya lebih berhak terhadap uang dinar dan dirham yang dimilikinya daripada saudaranya yang muslim. Akan tetapi, sekarang seseorang lebih mencintai dinar dan dirham daripada saudaranya yang muslim.”

(Shahih Adab al-Mufrad, no. 81)

WhatsApp Salafy Indonesia
C
hannel Telegram || http://telegram.me/ForumSalafy


View Source

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Discover more from Al-Qur'an Application

Subscribe now to keep reading and get access to the full archive.

Continue reading