◐ ﷽ ◑ TANDA-TANDA KEJUJURAN DALAM UKHUWWAH Empat perkara yang dengannya ukhuwwah…

◐ ﷽ ◑

TANDA-TANDA KEJUJURAN DALAM UKHUWWAH

Empat perkara yang dengannya ukhuwwah (persaudaraan) bisa diketahui benar-benar ada atau tidak :

١- الصفح قبل الاستقالة.
٢- وتقدم حسن الظن قبل التهمة.
٣- ومخرج العذر قبل العتب
٤- وبذل الود قبل المسألة.

1. Memaafkan sebelum dimintai maaf.
2. Mendahulukan berbaik sangka sebelum menuduh.
3. Mencarikan alasan sebelum menegur.
4. Berkorban memberikan apa yang dicintai sebelum diminta.

_________

Bahjatul Majalis, 131

Sumber :@ShahihFiqihWanita

Barakallahu fiikum ____
~~~~
https://t.me/Berbagi_Kebaikan

BerbagiKebaikanBerbagi info peluang amal sholih dan ketaatan… Untuk bekal kita menghadapi Yaumul Mizan…


View Source


Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Discover more from Al-Qur'an Application

Subscribe now to keep reading and get access to the full archive.

Continue reading