Beliau rahimahullah berwasiat,
“Aku berharap agar kalian menjauhkan diriku dari kata “al-‘Allamah” (ulama yang luas ilmunya). Cukup katakan saja “Syaikhuna” (guru kami). Sebab, sungguh aku bersaksi kepada Allah dan kepada yang hadir dari para malaikat-Nya yang mulia, bahwa aku di bawah gelar yang dipujikan tentang diriku.
‘Sampaikan pernyataan ini dariku!’
Maka dari itu, jika aku telah tiada, cukup katakan, “Telah berkata Syaikhuna semoga Allah merahmatinya… “
Allahul musta’an , Allahul musta’an (hanya Allah tempat memohon pertolongan). Semoga Allah menguatkan kita semua di atas As-Sunnah (ajaran Rasulullah).
Demikian pula, aku memohon kepada Allah agar menganugerahkan istri-istri kita dan anak-anak kita sebagai penyejuk mata untuk kita, serta menjadikan kita semua sebagai pemimpin (panutan dalam kebaikan) bagi orang orang yang bertakwa.”
Faedah dari Ustadz Usamah Faishal Mahri hafizhahullah
WhatsApp Salafy Indonesia
Channel Telegram || http://telegram.me/ForumSalafy
Leave a Reply