Padahal Kita Akan Meninggalkan Dunia, Tapi Mengapa Begitu Sibuk Kita Mengumpulka…

Padahal Kita Akan Meninggalkan Dunia, Tapi Mengapa Begitu Sibuk Kita Mengumpulkan Dunia

Jangan biarkan kami terfitnah Ya Rabb

Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda,
“Sebaik-baik harta adalah harta yang dimiliki oleh orang shaleh.”

(HR Bukhari dalam al Adab al Mufrad: 299)

Dari sisi yang lain, Allah sering mengingatkan, bahwa harta adalah fitnah. Sebagaimana dengan sebab harta manusia bisa beribadah, dengan sebab harta pula manusia bisa dengan mudah berbuat kemungkaran.

Inilah diantara hikmah mengapa Allah membatasi rizki-Nya kepada sebagian manusia. Agar manusia tidak melakukan perbuatan melampaui batas.

Allah berfirman yang artinya,“Dan jikalau Allah melapangkan rezki kepada hamba-hamba-Nya tentulah mereka akan melampaui batas di muka bumi, tetapi Allah menurunkan apa yang dikehendaki-Nya dengan ukuran. Sesungguhnya Dia Maha Mengetahui (keadaan) hamba-hamba-Nya lagi Maha Melihat.”

(QS Asy-Syura [42]: 27)

__
bimbinganislam.com | Follow IG, FB, TWT, TG, YT : Bimbingan Islam


View Source


Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Discover more from Al-Qur'an Application

Subscribe now to keep reading and get access to the full archive.

Continue reading