╔══❖•ೋ°° ೋ•❖══╗

*SBUM*
*Sobat Bertanya*
*Ustadz Menjawab*

╚══❖•ೋ°° ೋ•❖══╝

*NO : 1⃣1⃣4⃣8⃣*

*Dirangkum oleh Grup Islam Sunnah | GiS*
https://grupislamsunnah.com

*Kumpulan Soal Jawab SBUM*
*Silakan Klik :* https://t.me/GiS_soaljawab

═══════ ° ೋ• ═══════

*Judul bahasan*
*REDAKSI*
*DOA*

*Pertanyaan*
Nama : Titin Rifianti
Angkatan : 03
Nama Admin : –
Nama Musyrifah : Ratih
Widayanti
Grup : 43
Domisili : Jawa Timur

بسم الله الرحمن الرحيم

السلام عليكم ورحمة الله وبركاته

Izin bertanya Ustadz,
Mengenai Doa tersebut;

اَللَّهُمَّ فَقِّهُّ فِي الدِّيْنِ وَعَلِّمْهُ التَّأْوِيْلَ

Allahumma faqqihhu fiddin wa a’llimhuttakwil.

(Doa Rasulullah kepada Ibnu Abbas)

Kalau saya membaca dengan maksud untuk saya, suami dan anak anak saya.Apakah redaksional
“faqqihhu” sama atau berbeda?

Mohon Pencerahannya Ustadz.

جزاكم الله خيرا وبارك الله فيكم.

*Jawaban*

وعليكم السلام ورحمة اللّه وبركاته

بسم الله

Kalau doa dengan kata ganti “dia satu orang yaitu ه. Berubah kata ganti tersebut jika digunakan sesuai kondisi. Yaitu seperti jika dengan kata ganti lebih dari 3 orang maka dengan dhomir (kata ganti) نحن.

Maka doanya menjadi

اللهم فقهنا في الدين وعلمنا التأويل

Allhumma Faqqihna fiddin wa ‘Allimna At Tafsir.
Ya Allah berikanlah kepemahaman kepada kami dalam agama dan ajarkanlah kepada kami tafsir.

والله تعالى أعلم

Dijawab oleh : Ustadz Aulia Ramdanu Lc.
Diperiksa oleh : ….

═══════ ° ೋ• ═══════

*Official Account Grup Islam Sunnah (GiS)⁣⁣*

WebsiteGIS:
https://grupislamsunnah.com
Fanpage: web.facebook.com/grupislamsunnah
Instagram: instagram.com/grupislamsunnah
WebsiteGBS: grupbelanjasunnah.com
Telegram: t.me/s/grupislamsunnah
Telegram Soal Jawab: https://t.me/GiS_soaljawab
YouTube: bit.ly/grupislamsunnah

View Source


Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *