QS As-Sajdah Ayat 12Tafsir Al-Muyassar / Kementerian Agama Saudi ArabiaSeandainy…

QS As-Sajdah Ayat 12Tafsir Al-Muyassar / Kementerian Agama Saudi ArabiaSeandainy…


QS As-Sajdah Ayat 12
Tafsir Al-Muyassar / Kementerian Agama Saudi Arabia

Seandainya kamu melihat (wahai manusia) saat orang-orang yang gemar berbuat dosa yang mengingkari kebangkitan, menundukkan kepala mereka di hadapan Tuhan mereka dengan penuh rasa malu dan kehinaan. Mereka berkata “Wahai Tuhan kami, kami melihat keburukan-keburukan kami, kami mendengar dariMu pembenaran apa yang diperintahkan kepada oleh utusan-utusanMu di dunia, dan sungguh kami bertaubat kepadaMu, kembalikanlah kami ke dunia supaya kami bisa beramal menaatiMu, sekarang kami meyakini apa yang dulu kami ingkari di dunia, yaitu keesaanMu dan bahwa Engkau membangkitkan manusia dari kubur mereka.” Bila kamu melihat (wahai manusia) semua itu, niscaya kamu melihat suatu perkara yang besar dan musibah yang agung

Referensi : https://tafsirweb.com/7564-surat-as-sajdah-ayat-12.html


View Source


Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Discover more from Al-Qur'an Application

Subscribe now to keep reading and get access to the full archive.

Continue reading