3 HAL PENTING DALAM AMAR MAKRUF NAHI MUNGKAR
Ibnu Taimiyah rahimahullah mengatakan,
فَلَابُدَّ مِنْ هَذِهِ الثَّلَاثَةِ: العِلْمُ والرِّفْقُ وَالصَّبْرُ.
العِلْمُ قَبْلَ الأمْرِ والنهي، وَالرِّفْقُ مَعَهُ، وَالصَّبْرُ بَعْدَهُ، وَإِنْ كَانَ كُلِّ مِنَ الثَّلَاثَةِ لا بُدَّ أَنْ يَكُونَ مُسْتَصْحَبًا فِي هَذِهِ الأَحْوَالِ.
“Dalam amar makruf nahi mungkar (memerintahkan kebaikan dan melarang kemungkaran) harus ada tiga hal: ilmu, kelembutan, dan kesabaran.
Ilmu dihadirkan pada keadaan sebelum memerintah atau melarang. Kelembutan dihadirkan ketika sedang melakukannya. Adapun kesabaran menyertai setelahnya.
Ketiga hal ini harus mengiringi keadaan-keadaan tersebut.“
Al-Amru bil Ma’ruf, hlm. 29
WhatsApp Salafy Indonesia
Channel Telegram || http://telegram.me/ForumSalafy
Leave a Reply