Category: BerbagiKebaikan
-
#donasi#wakaf#sedekah#sedekahonline#shadaqoh#zakat#infaq#ifthor Bismillah Tebar …
#donasi#wakaf#sedekah#sedekahonline#shadaqoh#zakat#infaq#ifthor Bismillah Tebar Ifthor Ramadhan 1444H Menyambung program rutinitas setiap tahunnya, kembali infaqu.org mengajak kaum muslimin untuk bertaawun Tebar Ifthor Ramadhan 1444H @ Rp. 15.000,- untuk para santri penghafal Al-Quran di Lombok, daerah bencana dan untuk dibagikan melalui para relawan Infaqu.org di berbagai daerah Nusantara. Hendaknya kita ingat pesan Rasulullah ‘Alaihi Shollatu wa Sallam bahwa…
-
يوم الجمعة، ٢٥ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ١٧ مارس ٢٠٢٣ م Jum’at, 17 Maret 2023بسم الله الرحم…
يوم الجمعة، ٢٥ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ١٧ مارس ٢٠٢٣ م Jum’at, 17 Maret 2023 بسم الله الرحمن الرحيم السلام عليكم ورحمة الله وبركاته اَللَّهُمَّ إِنِّيْ أَسْأَلُكَ عِلْمًا نَافِعًا، وَرِزْقًا طَيِّبًا، وَعَمَلاً مُتَقَبَّلاً “Yaa Allah, sesungguhnya aku memohon kepada-Mu ilmu yang bermanfaat, rizki yang halal dan amal yang diterima… BETAPA BAIKNYA ALLAH Betapa baiknya…
-
❊ ﷽ ❊Larangan Berpuasa Satu atau Dua Hari Sebelum RamadhanMuhammad Abduh Tuasika…
❊ ﷽ ❊ Larangan Berpuasa Satu atau Dua Hari Sebelum Ramadhan Muhammad Abduh Tuasikal, MSc Ada ilmu yang mesti diperhatikan sebelum melaksanakan puasa Ramadhan. Ada larangan yang berisi perintah untuk tidak berpuasa sehari atau dua hari sebelum Ramadhan. Karena ada yang punya tujuan melaksanakan puasa sebelum itu untuk hati-hati atau hanya sekedar melaksanakan puasa sunnah…
-
*❊ ﷽ ❊*Hak Anak Atas Orang Tuanya (bagian 9)Allah Ta’ala berfirman:وَٱلطَّيِّبَٰ…
*❊ ﷽ ❊* Hak Anak Atas Orang Tuanya (bagian 9) Allah Ta’ala berfirman: وَٱلطَّيِّبَٰتُ لِلطَّيِّبِينَ وَٱلطَّيِّبُونَ لِلطَّيِّبَٰتِۚ Perempuan-perempuan yang baik untuk laki-laki yang baik dan laki-laki yang baik untuk perempuan-perempuan yang baik (pula). (QS. An-Nur: 26). Nabi shallallahu alaihi wasallam bersabda: تُنْكَحُ الْمَرْأَةُ لأَرْبَعٍ: لِمَـالِهَا وَلِحَسَبِهَا وَلِجَمَالِهَا وَلِدِيْنِهَا، فَاظْفَرْ بِذَاتِ الدِّيْنِ تَرِبَتْ يَدَاكَ. Wanita dinikahi…
-
وم الخميس، ٢٤ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ١٦ مارس ٢٠٢٣ م Kamis, 16 Maret 2023بسم الله الرحمن …
وم الخميس، ٢٤ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ١٦ مارس ٢٠٢٣ م Kamis, 16 Maret 2023 بسم الله الرحمن الرحيم السلام عليكم ورحمة الله وبركاته اَللَّهُمَّ إِنِّيْ أَسْأَلُكَ عِلْمًا نَافِعًا، وَرِزْقًا طَيِّبًا، وَعَمَلاً مُتَقَبَّلاً “Yaa Allah, sesungguhnya aku memohon kepada-Mu ilmu yang bermanfaat, rizki yang halal dan amal yang diterima… BUAH MANIS DARI MENERIMA TAKDIR…
-
✵ ﷽ ✵KUPU-KUPU DI ATAS MATA AIRDalam kehidupan NYATA kadang orang suka mempermas…
✵ ﷽ ✵ KUPU-KUPU DI ATAS MATA AIR Dalam kehidupan NYATA kadang orang suka mempermasalahkan hal yang KECIL, yang tidak PENTING, sehingga akhirnya merusak NILAI yang lebih BESAR Persahabatan yang INDAH selama puluhan tahun bisa BERUBAH menjadi permusuhan yang HEBAT, karena SEPATAH kata PEDAS yang tidak DISENGAJA. Keluarga yang RUKUN dan HARMONIS pun bisa HANCUR…
-
✵ ﷽ ✵Sungguh indah shalat malam seseorang, yaitu mereka bangun dan berkhalwat de…
✵ ﷽ ✵ Sungguh indah shalat malam seseorang, yaitu mereka bangun dan berkhalwat dengan Allah subhanahu wa ta’ala. Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,“Dan shalatlah (kalian) di malam hari ketik aorang-orang tertidur, maka kalian akan masuk surga dengan selamat.”(HR. Ibnu Majah 1/432 no. 1334)Terlebih lagi jika seseorang melakukan shalat malam di sepertiga malam terakhir, dimana…
-
يوم الأربعاء، ٢٣ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ١٥ مارس ٢٠٢٣ م Rabu, 15 Maret 2023بسم الله الرحم…
يوم الأربعاء، ٢٣ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ١٥ مارس ٢٠٢٣ م Rabu, 15 Maret 2023 بسم الله الرحمن الرحيم السلام عليكم ورحمة الله وبركاته اَللَّهُمَّ إِنِّيْ أَسْأَلُكَ عِلْمًا نَافِعًا، وَرِزْقًا طَيِّبًا، وَعَمَلاً مُتَقَبَّلاً “Yaa Allah, sesungguhnya aku memohon kepada-Mu ilmu yang bermanfaat, rizki yang halal dan amal yang diterima… IKHLAS KEPADA SANG PEMILIK KA’BAH…
-
Menjaga Pandangan
✧ ﷽ ✧ »» JAGALAH PANDANGANMU SECANTIK APAPUN isteri Anda, pasti ada orang lain yang melebihi kecantikannya. Sebaliknya, SETAMPAN APAPUN suami Anda, pasti ada orang lain yang melebihi ketampanannya. Belum lagi peran setan dalam menjadikan rumput tetangga TAMPAK lebih hijau. *** Oleh karena itu, sangat pantas bila Allah memerintahkan kedua belah pihak untuk menahan pandangannya.…
-
✧ ﷽ ✧»» JAGALAH PANDANGANMU____ SECANTIK APAPUN isteri Anda, pasti ada orang l…
✧ ﷽ ✧ »» JAGALAH PANDANGANMU____ SECANTIK APAPUN isteri Anda, pasti ada orang lain yang melebihi kecantikannya. Sebaliknya, SETAMPAN APAPUN suami Anda, pasti ada orang lain yang melebihi ketampanannya. Belum lagi peran setan dalam menjadikan rumput tetangga TAMPAK lebih hijau. *** Oleh karena itu, sangat pantas bila Allah memerintahkan kedua belah pihak untuk menahan pandangannya.…
-
Dan Janganlah Kalian Seperti Orang-orang Yang Melupakan Allah
يوم الجمعة، ١٨ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ١٠ مارس ٢٠٢٣ م ⭕️ Jum’at, 10 Maret 2023 بسم الله الرحمن الرحيم السلام عليكم ورحمة الله وبركاته اَللَّهُمَّ إِنِّيْ أَسْأَلُكَ عِلْمًا نَافِعًا، وَرِزْقًا طَيِّبًا، وَعَمَلاً مُتَقَبَّلاً “Yaa Allah, sesungguhnya aku memohon kepada-Mu ilmu yang bermanfaat, rizki yang halal dan amal yang diterima…DAN JANGANLAH KALIAN SEPERTI ORANG-ORANG YANG MELUPAKAN…
-
بسم الله الرحمن الرحيم HPAI ?…MLM KOK SYARIAHSOAL:السلام عليكم و رحمة الله و ب…
بسم الله الرحمن الرحيم HPAI ?…MLM KOK SYARIAH SOAL:السلام عليكم و رحمة الله و بركاتهAfwan Ustadz ingin bertanya tentang kehalalan HPAI yaitu sejenis mlm juga tapi banyak Ustadz yang mengatakan bahwa itu adalah MLM yang syar’i. Saya bingung sekaligus resah karena banyaknya pro dan kontra terhadap MLM HPAI tsb.Bila ingin menjadi member ada syaratnya Ustadz…
-
❦ ﷽ ❦ ANJURAN UNTUK MEMPERBANYAK SUJUD Sujud merupakan ibadah, dan ibadah itu ti…
❦ ﷽ ❦ ANJURAN UNTUK MEMPERBANYAK SUJUD Sujud merupakan ibadah, dan ibadah itu tidak boleh ditujukan kecuali hanya kepada Allah azza wa jalla semata. Sebagai hamba yang patuh kepada Allah, seorang muslim sangat butuh banyak bersujud kepada Allah subhanahu wa ta’ala. Bagi hamba yang memperbanyak sujud, semoga minimal mendapatkan dua keutamaan berikut. ♡ KEMULIAAN DI…
-
يوم الثلاثاء، ٢٢ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ١٤ مارس ٢٠٢٣ م Selasa, 14 Maret 2023بسم الله الر…
يوم الثلاثاء، ٢٢ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ١٤ مارس ٢٠٢٣ م Selasa, 14 Maret 2023 بسم الله الرحمن الرحيم السلام عليكم ورحمة الله وبركاته اَللَّهُمَّ إِنِّيْ أَسْأَلُكَ عِلْمًا نَافِعًا، وَرِزْقًا طَيِّبًا، وَعَمَلاً مُتَقَبَّلاً “Yaa Allah, sesungguhnya aku memohon kepada-Mu ilmu yang bermanfaat, rizki yang halal dan amal yang diterima… JANGAN BERTEMAN ! Kecuali Dengan…
-
❁ ﷽ ❁ Salah Sangka Tentang Persahabatan(1) Persahabatan tidak mengharuskan sahab…
❁ ﷽ ❁ Salah Sangka Tentang Persahabatan (1) Persahabatan tidak mengharuskan sahabatmu tidak boleh salah kepadamu. Sahabatmu –sebagaimana dirimu- pasti punya kekurangan dan kesalahan, bahkan bisa jadi berbuat salah kepadamu. Pepatah berkata: تُرِيْدُ صَاحِبًا لاَ عَيْبَ فِيْهِ …فَهَلِ الْعُوْدُ يَفُوْحُ بِلاَ دُخَانِ “Kau menghendaki seorang sahabat yang tidak ada kekurangannya?… Apakah ada kayu gaharu yang…
-
يوم الإثنين، ٢١ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ١٣ مارس ٢٠٢٣ م Senin, 13 Maret 2023 Mبسم الله الر…
يوم الإثنين، ٢١ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ١٣ مارس ٢٠٢٣ م Senin, 13 Maret 2023 M بسم الله الرحمن الرحيم السلام عليكم ورحمة الله وبركاته اَللَّهُمَّ إِنِّيْ أَسْأَلُكَ عِلْمًا نَافِعًا، وَرِزْقًا طَيِّبًا، وَعَمَلاً مُتَقَبَّلاً “Yaa Allah, sesungguhnya aku memohon kepada-Mu ilmu yang bermanfaat, rizki yang halal dan amal yang diterima… Gak Betah Baca Al…
-
يوم الأحد، ٢٠ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ١٢ مارس ٢٠٢٣ م Ahad, 12 Maret 2023بسم الله الرحمن ا…
يوم الأحد، ٢٠ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ١٢ مارس ٢٠٢٣ م Ahad, 12 Maret 2023 بسم الله الرحمن الرحيم السلام عليكم ورحمة الله وبركاته اَللَّهُمَّ إِنِّيْ أَسْأَلُكَ عِلْمًا نَافِعًا، وَرِزْقًا طَيِّبًا، وَعَمَلاً مُتَقَبَّلاً “Yaa Allah, sesungguhnya aku memohon kepada-Mu ilmu yang bermanfaat, rizki yang halal dan amal yang diterima… HIKMAH DIBALIK MUSIBAH Syaikhul Islam…
-
✧ ﷽ ✧Sebaik-Baiknya Jihad Bagi Wanita Adalah Haji Yang Mabrur Hadits keempat pu…
✧ ﷽ ✧ Sebaik-Baiknya Jihad Bagi Wanita Adalah Haji Yang Mabrur Hadits keempat puluh empat dari buku 100 hadits tentang Wanita Ketahuilah wahai saudaraku, bahwasanya haji itu merupakan ibadah yang berhubungan dengan harta dan jiwa. Dan ibadah haji itu akan mendatangkan pengaruh positif bagi setiap individu dan masyarakat. Bahkan ibadah haji itu merupakan Muktamar Islam…
-
✧ ﷽ ✧ Menangis Karena AllahMengirim emoticon menangis dan sedih ( & ) itu…
✧ ﷽ ✧ Menangis Karena Allah Mengirim emoticon menangis dan sedih ( & ) itu mudah. Tapi benar² menangis, -apalagi karena- Allah itu tidak mudah. Menangis karena Allah: – karena takut kepada Allah– karena takut akan siksa-Nya di alam kubur dan neraka– karena mengharap rahmat-Nya – saat tobat nasuha– saat mengingat dan berzikir kepada-Nya– saat…
-
يوم السبت، ١٩ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ١١ مارس ٢٠٢٣ م Sabtu, 11 Maret 2023بسم الله الرحمن …
يوم السبت، ١٩ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ١١ مارس ٢٠٢٣ م Sabtu, 11 Maret 2023 بسم الله الرحمن الرحيم السلام عليكم ورحمة الله وبركاته اَللَّهُمَّ إِنِّيْ أَسْأَلُكَ عِلْمًا نَافِعًا، وَرِزْقًا طَيِّبًا، وَعَمَلاً مُتَقَبَّلاً “Yaa Allah, sesungguhnya aku memohon kepada-Mu ilmu yang bermanfaat, rizki yang halal dan amal yang diterima… Yang Terpenting adalah Engkau Bersama…
-
◕ ﷽ ◕# Ngalap Berkah yang Boleh dan Terlarang-Mungkin masyarakat Indonesia serin…
◕ ﷽ ◕ # Ngalap Berkah yang Boleh dan Terlarang -Mungkin masyarakat Indonesia sering dengan “ngalap berkah”, ini maksudnya apa ya? -Berkah itu dari bahasa Arab “barakah” artinya: kebaikan yang banyak dan menetap /terus-menerus -Nah kalau “Tabarruk” itu mencari berkah atau yang kita kenal “ngalap berkah” -Ngalap berkah ini bagian dari pelajaran TAUHID seseorang karena…
-
◕ ﷽ ◕KUNCI KESELAMATAN DI ZAMAN UJIANAbu Ubaidah As Sidawiلِيَسَعْكَ بَيْتُكَ، و…
◕ ﷽ ◕ KUNCI KESELAMATAN DI ZAMAN UJIAN Abu Ubaidah As Sidawi لِيَسَعْكَ بَيْتُكَ، وَابْكِ مِنْ ذِكْرِ خَطِيئَتِكَ، وَكُفَّ لِسَانَكَ “Menetaplah di rumahmu, tangisilah dosa-dosamu dan tahanlah lisanmu”. (Az-Zuhd hlm. 42 karya Nuaim bin Hammad) Sebuah wasiat yang sangat agung dari sahabat Abdullah bin Mas’ud kepada seseorang yang meminta wasiat kepada beliau. Tiga wasiat emas…
-
يوم الجمعة، ١٨ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ١٠ مارس ٢٠٢٣ م Jum’at, 10 Maret 2023بسم الله الرحم…
يوم الجمعة، ١٨ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ١٠ مارس ٢٠٢٣ م Jum’at, 10 Maret 2023 بسم الله الرحمن الرحيم السلام عليكم ورحمة الله وبركاته اَللَّهُمَّ إِنِّيْ أَسْأَلُكَ عِلْمًا نَافِعًا، وَرِزْقًا طَيِّبًا، وَعَمَلاً مُتَقَبَّلاً “Yaa Allah, sesungguhnya aku memohon kepada-Mu ilmu yang bermanfaat, rizki yang halal dan amal yang diterima… DAN JANGANLAH KALIAN SEPERTI ORANG-ORANG YANG…
-
Hak Anak Atas Orang Tuanya (bagian 8)
•❊ ﷽ ❊• Hak Anak Atas Orang Tuanya (bagian 8) Anak-anak mempunyai hak yang banyak atas orang tuanya. Di antaranya hak sebelum keberadaan anak (sebelum lahir), dan hak setelah keberadaannya (setelah dilahirkan). • Adapun hak anak-anak sebelum keberadaan mereka yaitu: 1. Bahwasanya wajib bagi seorang laki-laki apabila ingin menikah untuk mencari wanita shalihah lagi bertakwa,…
-
•❊ ﷽ ❊•Hak Anak Atas Orang Tuanya (bagian 8)Anak-anak mempunyai hak yang banyak …
•❊ ﷽ ❊• Hak Anak Atas Orang Tuanya (bagian 8) Anak-anak mempunyai hak yang banyak atas orang tuanya. Di antaranya hak sebelum keberadaan anak (sebelum lahir), dan hak setelah keberadaannya (setelah dilahirkan). • Adapun hak anak-anak sebelum keberadaan mereka yaitu: 1. Bahwasanya wajib bagi seorang laki-laki apabila ingin menikah untuk mencari wanita shalihah lagi bertakwa,…
-
•❊ ﷽ ❊• Makan dan minum bukanlah pembatal wudhuBanyak masyarakat awam yang me…
•❊ ﷽ ❊• Makan dan minum bukanlah pembatal wudhu Banyak masyarakat awam yang mengira bahwa ketika orang sudah berwudhu, lalu makan atau minum, maka batal wudhunya. Ini pemahaman yang keliru. Pertama, karena tidak ada dalil yang menunjukkan makan atau minum itu adalah pembatal wudhu. Kedua, terdapat hadits dari Ibnu ‘Abbas radhiallahu ‘anhuma, ia berkata: رَأَيْتُ…
-
وم الخميس، ١٧ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ٩ مارس ٢٠٢٣ م Kamis, 09 Maret 2023بسم الله الرحمن…
وم الخميس، ١٧ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ٩ مارس ٢٠٢٣ م Kamis, 09 Maret 2023 بسم الله الرحمن الرحيم السلام عليكم ورحمة الله وبركاته اَللَّهُمَّ إِنِّيْ أَسْأَلُكَ عِلْمًا نَافِعًا، وَرِزْقًا طَيِّبًا، وَعَمَلاً مُتَقَبَّلاً “Yaa Allah, sesungguhnya aku memohon kepada-Mu ilmu yang bermanfaat, rizki yang halal dan amal yang diterima… AKIBAT BEBAN DOSA Imam Ibnul…
-
✧ ﷽ ✧ Mengapa doa orang tua kepada anaknya merupakan salah satu doa yang Allah …
✧ ﷽ ✧ Mengapa doa orang tua kepada anaknya merupakan salah satu doa yang Allah kabulkan? Karena merekalah orang yang paling tulus dalam mendoakan. Doa yang khusyuk bersumber dari lubuk hati yang terdalam, tak jarang pula diselingi dengan tangisan. Ketika mendoakan kebaikan, doa tersebut betul-betul tulus diucapkan. Doa yang muncul dari rasa cinta dan harapan.…
-
يوم الأربعاء، ١٦ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ٨ مارس ٢٠٢٣ م Rabu, 08 Maret 2023بسم الله الرحم…
يوم الأربعاء، ١٦ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ٨ مارس ٢٠٢٣ م Rabu, 08 Maret 2023 بسم الله الرحمن الرحيم السلام عليكم ورحمة الله وبركاته اَللَّهُمَّ إِنِّيْ أَسْأَلُكَ عِلْمًا نَافِعًا، وَرِزْقًا طَيِّبًا، وَعَمَلاً مُتَقَبَّلاً “Yaa Allah, sesungguhnya aku memohon kepada-Mu ilmu yang bermanfaat, rizki yang halal dan amal yang diterima… KESETIAAN SEJATI Kalimat Menakjubkan: “Bentuk kesetiaan…
-
❦ ﷽ ❦# Keras Terhadap Saudaranya Se-Islam?.Saudaraku Se-Islam, kita telah dipers…
❦ ﷽ ❦ # Keras Terhadap Saudaranya Se-Islam?.Saudaraku Se-Islam, kita telah dipersaudarakan dalam keindahan agama Islam. Hendaknya kita saling berkasih-sayang terhadap sesama dan keras terhadap orang kafir yang memerangi Islam (kalau kafir yang tidak memerangi, maka wajib berbuat baik dan adil terhadap mereka)..Bukannya TERBALIK:.“Lembut dengan orang kafir, tapi keras dengan sesama muslim”.Perhatikan firman Allah,.“Mereka adalah…
-
Yang utama setelah shalat adalah berdoa (berzikir), dengan dasar beberapa riwaya…
Yang utama setelah shalat adalah berdoa (berzikir), dengan dasar beberapa riwayat yang ada. Allahu a’lam.” Beliau juga mengatakan: ”al-Faqih Abu Muhammad menyatakan: ‘Syariat tidak menerangkan cara mendekatkan diri kepada Allah dengan sujud tunggal yang tidak ada sebabnya. Mendekatkan diri dengan ibadah itu memiliki sebab, syarat, waktu dan rukun yang tidak akan sah ibadah tersebut kecuali…
-
❦ ﷽ ❦ MACAM-MACAM SUJUD Ulama menjelaskan bahwa sujud itu bermacam-macam. Sebagi…
❦ ﷽ ❦ MACAM-MACAM SUJUD Ulama menjelaskan bahwa sujud itu bermacam-macam. Sebagiannya disyariatkan namun ternyata ada juga sujud yang tidak disyariatkan. Berikut ini beberapa macam sujud yang kami disertai dengan penjelasan singkat berkaitan dengannya. Semoga bermanfaat. 1. SUJUD DI DALAM SHALAT Sujud di dalam shalat merupakan salah satu dari gerakan shalat yang tidak akan sah suatu…
-
يوم الثلاثاء، ١٥ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ٧ مارس ٢٠٢٣ م Selasa, 07 Maret 2023بسم الله ال…
يوم الثلاثاء، ١٥ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ٧ مارس ٢٠٢٣ م Selasa, 07 Maret 2023 بسم الله الرحمن الرحيم السلام عليكم ورحمة الله وبركاته اَللَّهُمَّ إِنِّيْ أَسْأَلُكَ عِلْمًا نَافِعًا، وَرِزْقًا طَيِّبًا، وَعَمَلاً مُتَقَبَّلاً “Yaa Allah, sesungguhnya aku memohon kepada-Mu ilmu yang bermanfaat, rizki yang halal dan amal yang diterima… PINTAR DUNIA, PINTAR AKHIRAT…
-
يوم الإثنين، ١٤ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ٦ مارس ٢٠٢٣ م Senin, 06 Maret 2023 Mبسم الله ال…
يوم الإثنين، ١٤ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ٦ مارس ٢٠٢٣ م Senin, 06 Maret 2023 M بسم الله الرحمن الرحيم السلام عليكم ورحمة الله وبركاته اَللَّهُمَّ إِنِّيْ أَسْأَلُكَ عِلْمًا نَافِعًا، وَرِزْقًا طَيِّبًا، وَعَمَلاً مُتَقَبَّلاً “Yaa Allah, sesungguhnya aku memohon kepada-Mu ilmu yang bermanfaat, rizki yang halal dan amal yang diterima… YANG SEHARUSNYA DILAKUKAN…
-
يوم الأحد، ١٣ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ٥ مارس ٢٠٢٣ م Ahad, 05 Maret 2023بسم الله الرحمن …
يوم الأحد، ١٣ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ٥ مارس ٢٠٢٣ م Ahad, 05 Maret 2023بسم الله الرحمن الرحيم السلام عليكم ورحمة الله وبركاته اَللَّهُمَّ إِنِّيْ أَسْأَلُكَ عِلْمًا نَافِعًا، وَرِزْقًا طَيِّبًا، وَعَمَلاً مُتَقَبَّلاً “Yaa Allah, sesungguhnya aku memohon kepada-Mu ilmu yang bermanfaat, rizki yang halal dan amal yang diterima… MERASA PALING BENAR‘Jangan merasa paling…
-
◕ ﷽ ◕I’tikaf Pada Sepuluh Terakhir Di Bulan Ramadhan Hadits keempat puluh dua da…
◕ ﷽ ◕ I’tikaf Pada Sepuluh Terakhir Di Bulan Ramadhan Hadits keempat puluh dua dari buku 100 hadits tentang Wanita Ketahuilah bahwa i’tikaf itu disyariatkan untuk dilakukan pada bulan ramadhan dan bulan-bulan lainnya. Namun i’tikaf yang paling utama adalah yang dilakukan pada sepuluh malam terakhir di bulan ramadhan. Dan i’tikaf disyariatkan baik untuk laki-laki ataupun…
-
يوم السبت، ١٢ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ٤ مارس ٢٠٢٣ م Sabtu, 04 Maret 2023بسم الله الرحمن …
يوم السبت، ١٢ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ٤ مارس ٢٠٢٣ م Sabtu, 04 Maret 2023 بسم الله الرحمن الرحيم السلام عليكم ورحمة الله وبركاته اَللَّهُمَّ إِنِّيْ أَسْأَلُكَ عِلْمًا نَافِعًا، وَرِزْقًا طَيِّبًا، وَعَمَلاً مُتَقَبَّلاً “Yaa Allah, sesungguhnya aku memohon kepada-Mu ilmu yang bermanfaat, rizki yang halal dan amal yang diterima… MERATAPI DUNIA Berkata Ibnu Muflih…
-
❁✿✿❁ŦΔŇβIĦ SALAH SATU WAKTU MUSTAJAB UNTUK BERDOA ADALAH BA’DA ASHAR DI HARI JU…
❁✿✿❁ ŦΔŇβIĦ SALAH SATU WAKTU MUSTAJAB UNTUK BERDOA ADALAH BA’DA ASHAR DI HARI JUMAT Sebagaimana sabda Nabi -shallallahu ‘alahi wa sallam-,t يَوْمُ الْجُمُعَةِ اثْنَتَا عَشْرَةَ سَاعَةً لاَ يُوجَدُ فِيهَا عَبْدٌ مُسْلِمٌ يَسْأَلُ اللهَ شَيْئًا إِلاَّ آتَاهُ إِيَّاهُ فَالْتَمِسُوهَا آخِرَ سَاعَةٍ بَعْدَ الْعَصْرِ “Pada hari Jum’at terdapat dua belas jam (pada siang hari), di antara waktu…
-
#donasi#wakaf#sedekah#sedekahonline#shadaqoh#zakat#infaq#ifthor Bismillah Tebar …
#donasi#wakaf#sedekah#sedekahonline#shadaqoh#zakat#infaq#ifthor Bismillah Tebar Ifthor Ramadhan 1444H Menyambung program rutinitas setiap tahunnya, kembali infaqu.org mengajak kaum muslimin untuk bertaawun Tebar Ifthor Ramadhan 1444H @ Rp. 15.000,- untuk para santri penghafal Al-Quran di Lombok, daerah bencana dan untuk dibagikan melalui para relawan Infaqu.org di berbagai daerah Nusantara. Hendaknya kita ingat pesan Rasulullah ‘Alaihi Shollatu wa Sallam bahwa…
-
✧ ﷽ ✧_ AGAR ANAKMU MENGERTI BETAPA ENGKAU MENCINTAINYAOrang Arab bilang: الطفولة…
✧ ﷽ ✧ _ AGAR ANAKMU MENGERTI BETAPA ENGKAU MENCINTAINYA Orang Arab bilang: الطفولة لا ترجع masa kecil itu tidak akan kembali… Maka, Luangkan waktu untuk anakmu di sela-sela sibukmu.. Ajak mereka bercanda,tersenyum untuknya,bermain bersamanya,cium dan usap kepalanya… Agar anakmu mengerti betapa engkau mencintai dan menyayangi mereka, Agar anakmu mengingat masa-masa itu di hari tuamu……
-
يوم الجمعة، ١١ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ٤ مارس ٢٠٢٣ م Jum’at, 03 Maret 2023بسم الله الرحم…
يوم الجمعة، ١١ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ٤ مارس ٢٠٢٣ م Jum’at, 03 Maret 2023 بسم الله الرحمن الرحيم السلام عليكم ورحمة الله وبركاته اَللَّهُمَّ إِنِّيْ أَسْأَلُكَ عِلْمًا نَافِعًا، وَرِزْقًا طَيِّبًا، وَعَمَلاً مُتَقَبَّلاً “Yaa Allah, sesungguhnya aku memohon kepada-Mu ilmu yang bermanfaat, rizki yang halal dan amal yang diterima… JUM’AT DI AKHIRAT DAN JUMAT…
-
✧ ﷽ ✧Hak Anak Atas Orang Tuanya (bagian 7)Allah Ta’ala berfirman:إِنَّمَآ أَمۡو…
✧ ﷽ ✧ Hak Anak Atas Orang Tuanya (bagian 7) Allah Ta’ala berfirman: إِنَّمَآ أَمۡوَٰلُكُمۡ وَأَوۡلَٰدُكُمۡ فِتۡنَةٞۚ وَٱللَّهُ عِندَهُۥٓ أَجۡرٌ عَظِيمٞ Sesungguhnya hartamu dan anak-anakmu hanyalah cobaan (bagimu), dan di sisi Allah pahala yang besar. (QS. At-Taghabun: 15). Bahkan Allah ‘Azza wa Jalla menjelaskan di dalam kitab-Nya kepada para orang tua, bahwa anak-anaknya tidak akan…
-
ReepostCINTA DAN CEMBURUCinta itu melahirkan cemburu terhadap sang kekasih. Tiad…
Reepost CINTA DAN CEMBURU Cinta itu melahirkan cemburu terhadap sang kekasih. Tiada laut tanpa gelombang, tiada cinta tanpa cemburu. Antara keduanya takkan mungkin dipisahkan sebagaimana mustahilnya dipisahkan laut dan pantai. Semakin dahsyat cinta, semakin membara pula kecemburuan. Semakin melemah cinta semakin melemah pula rasa cemburu. Ketika luapan cemburu telah mati,maka bersiaplah tuk mengubur cinta. ——————–Tatkala…
-
وم الخميس، ١٠ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ٢ مارس ٢٠٢٣ م Kamis, 02 Maret 2023بسم الله الرحمن …
وم الخميس، ١٠ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ٢ مارس ٢٠٢٣ م Kamis, 02 Maret 2023 بسم الله الرحمن الرحيم السلام عليكم ورحمة الله وبركاته اَللَّهُمَّ إِنِّيْ أَسْأَلُكَ عِلْمًا نَافِعًا، وَرِزْقًا طَيِّبًا، وَعَمَلاً مُتَقَبَّلاً “Yaa Allah, sesungguhnya aku memohon kepada-Mu ilmu yang bermanfaat, rizki yang halal dan amal yang diterima… Kita Hidup dalam Susah Payah…
-
✧ ﷽ ✧Hukum Joget Dan MenariJoget atau menari dalam fikih disebut ar-raqshu. Dise…
✧ ﷽ ✧ Hukum Joget Dan Menari Joget atau menari dalam fikih disebut ar-raqshu. Disebutkan dalam kamus Mu’jam Al-Wasith: تنقَّل وحرك جسمه على إِيقاع موسيقى أو على الغناء “(ar-raqshu adalah) seseorang berpindah-pindah posisi dan menggerak-gerakkan badannya sesuai irama musik atau nyanyian.” Para ulama yang semangat membimbing umat kepada kebaikan dan mencegah umat dari keburukan membahas…
-
يوم الأربعاء، ٩ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ١ مارس ٢٠٢٣ م Rabu, 01 Maret 2023بسم الله الرحم…
يوم الأربعاء، ٩ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ١ مارس ٢٠٢٣ م Rabu, 01 Maret 2023 بسم الله الرحمن الرحيم السلام عليكم ورحمة الله وبركاته اَللَّهُمَّ إِنِّيْ أَسْأَلُكَ عِلْمًا نَافِعًا، وَرِزْقًا طَيِّبًا، وَعَمَلاً مُتَقَبَّلاً “Yaa Allah, sesungguhnya aku memohon kepada-Mu ilmu yang bermanfaat, rizki yang halal dan amal yang diterima… TERUSLAH BERDOA DENGAN KERENDAHAN HATI…
-
❦ ﷽ ❦ WASWAS : SEBAB, FENOMENA DAN PENAWARNYA Di antara sebab seorang tidak bisa…
❦ ﷽ ❦ WASWAS : SEBAB, FENOMENA DAN PENAWARNYA Di antara sebab seorang tidak bisa khusyuk di dalam shalat adalah waswas. Waswas adalah bisikan jiwa atau setan seputar perkara yang tidak ada manfaatnya atau kebaikannya. □ SEBAB WASWAS: 1. Minimnya ilmu agama2. Lemah iman3. Larut dalam lamunan4. Lalai dari mengingat Allah5. Lemah akal6. Tidak berkumpul…
-
يوم الثلاثاء، ٨ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ٢٨ فبراير ٢٠٢٣ م Selasa, 28 Februari 2023بسم الله…
يوم الثلاثاء، ٨ شعبان ١٤٤٤ ھ/ ٢٨ فبراير ٢٠٢٣ م Selasa, 28 Februari 2023 بسم الله الرحمن الرحيم السلام عليكم ورحمة الله وبركاته اَللَّهُمَّ إِنِّيْ أَسْأَلُكَ عِلْمًا نَافِعًا، وَرِزْقًا طَيِّبًا، وَعَمَلاً مُتَقَبَّلاً “Yaa Allah, sesungguhnya aku memohon kepada-Mu ilmu yang bermanfaat, rizki yang halal dan amal yang diterima… TAUBAT SECARA UMUM Taubat tidak…
-
❁ ﷽ ❁# Jauh Dari Syirik, Kunci Keamanan dan Sumber PetunjukSebagaimana firman Al…
❁ ﷽ ❁ # Jauh Dari Syirik, Kunci Keamanan dan Sumber Petunjuk Sebagaimana firman Allah: “Orang-orang yang beriman dan tidak mencampuradukkan iman mereka dengan kezhaliman (syirik), mereka itulah orang-orang yang mendapat keamanan dan mereka itu adalah orang-orang yang, mendapat petunjuk.” (Al-An’am: 82) Abdullah bin Mas’ud meriwayatkan, “Ketika ayat ini turun, para sahabat merasa sedih dan…
-
❁ ﷽ ❁ Paling Dicintai Oleh Allah Namun Paling Diuji dengan Kesedihan Hasan Al-Ba…
❁ ﷽ ❁ Paling Dicintai Oleh Allah Namun Paling Diuji dengan Kesedihan Hasan Al-Bashri rahimahullah berkata : كَانَ مُنْذُ فَارَقَ يُوسُفُ يَعْقُوبَ إِلَى أن التقيا، ثمانون سنة، لم يفارق في الْحُزْنُ قَلْبَهُ، وَدُمُوعُهُ تَجْرِي عَلَى خَدَّيْهِ، وَمَا عَلَى وَجْهِ الْأَرْضِ عَبَدٌ أَحَبَّ إِلَى اللَّهِ مِنْ يَعْقُوبَ . “Selama 80 tahun Nabi Ya’qub berpisah dengan Nabi…